Tahukah Kamu bahwa salah satu hari terburuk dalam epidemi Covid 2019 adalah tanggal 10 Februari 2020 dimana ada 108 nyawa harus hilang di Tiongkok.
Akan tetapi PADA HARI YANG SAMA juga di seluruh dunia,
Ada 26.283 orang meninggal karena kanker
24.641 orang meninggal karena penyakit Jantung.
4.300 meninggal karena Diabetes Melitus.
Dan pada hari yang sama juga ada kurang lebih 3.000 orang mengakhiri hidupnya dengan bunuh diri karena masalah kejiwaannya.
Selebihnya nyamuk pembawa penyakit membunuh 2.740 orang per harinya. MANUSIA membunuh sesama manusia 1.300 orang per harinya….
Tetap jaga kesehatan dan daya tahan tubuh… Tetap berolahraga…
Jangan lupa cuci tangan yah…
Pake masker kalo anda sakit batuk pilek..
Kunjungi dokter bila sakit bertambah parah…
Semoga di Momen ini Manusia lebih memanusiakan Dirinya. Saling Membantu dan memperhatikan satu dengan yang lain.
Salam sehat sejahtera selalu.
Hengki laksono
Financial Advisor PRUDENTIAL